Aplikasi Pesan Android Terpopuler Mei 2015
Tak henti-hentinya perkeembangan teknologi informasi saat ini. Sejak hampir dua dekade berjalan, aplikasi pengiriman pesan (
message) mendominasi layanan pesan singkat (
sms) di industri seluler seluruh dunia.
Namun, akan perkembangan teknologi saat ini, pola pesan singkat berupa "teks" mulai beralih ke layanan pesan yang multi.
Misalkan saja berupa gambar, suara dan video. Hal itu sudaj terjadi beberapa tahun lalu seiring dengan munculnya aplikasi instak messaging.
Berdasarkan hasil penelitian dari CTIA (asosiasi nirkabel) di Amerika, sebagian warga di situ hanya 5% yang menggunakan layanan pesan singkat pada tahun 2014. Dari informasi tersebut, mungkin pada saat ini lebih sedikt lagi mengingat trend topik gadget dan smartphone tahun ini kemajannya sangat pesat.
Sobat. Berdasarkan ulasan di aatas, tentu terdapat aplikasi layanan pesan singkat multi data (teks, image and video), Tabloid Hp Antar rangkum menjadi 3 kategori Aplikasi pesan singkat terbaik dan terpopuler tahun 2015 ini. Apasajakah aplikasi tersebut?
Simak ulasan berikut ini.
APLIKASI PESAN SINGKAT TERPOPULER DI DUNIA
1. BBM (Black Berry Messenger)
Siapa yanh tidak tahu aplikasi BBM dalm dunia smartphone. Sejak awal kemunculannya, aplikasi BBM sudah menjuarai layanan pesan singkat. Walaupun kala itu hanya smartphone berbasis Black Berry saja yang bisa menikmati layanan ini.
Bisa dibayangkan saat ini!!!
Dari sekedar Hp BB, sekarang sudah bisa dinikmati menggunakan lintas platform, yakni Operating system berbasis Android, IOS dan Windows phone.
Selain fasilitas standar pesan singkat, BBm juga mendukung untuk chating online dengan fitur group chat, voice note, video, scree,n share, BBM Chanel serta image. Ciri khas aplikasi ini adalah adanya PIN sebagai identitas pengguna.
2. Whats App
Aplikasi pesan whats app ini sudah berkembang pesat setelah adanya BBM. Salah satu keunggulan aplikasi ini adalah bisa digunakan pada semua platform OS. Bahkan, pada tahun 2014 kemaren, whats up menjadi aplikasi pesan singkat no 1 di platform iOS.
Dengan aplikasi ini, sobat bisa berkirim pesan teks, gambar, video, voice note dll. Perbedaan dengan BBM adalah menggunakan nomor ponsel sebagai identitas pengguna. Lebih simpel.
3. Line
Walaupun pada kenyataannya tidak jauh berbeda dengan kedua aplikasi sebelumnya, BBM dan whats up, Line tetap memberikan sensasi berbeda. Dengan menggunakan aplikasi Line, selain bisa melakukan chating, Anda juga bisa bermain Game dengan rekan chat secara langsung dan
real times.
Demikian info Tabloid HP Anyar kalin ini. Semoga menambah wawasan teknologi Anda. Salam.
(http://tabloidhpanyar.blogspot.com/).*